#1MugBeras

Peduli Rokatenda

Jumat, 27 Januari 2012

Lomba 10 Hari NgeBLOG- Puisi *sok*



*Foto diatas saya ambil di Twitternya Flobamorata.*peace*


saya tidak terlalu ahli berbahasa,tapi setidaknya saya keren.*asah belati*
saya yang anak Bahasa ini,memang suka sekalih buat Puisi *halah,bo'ong*

saya tadi di Pelajaran Antroplogi diminta untuk buat Puisi.soalnya berhubungan dengan yang namanya BAHASA dan DIALEK.

Saya buat sebuah Puisi yang berjudul "Fatamorgana di Ujung Horizon''.*peace*
kata anak-anak dari judulnya saja pantas buat dibaca dan didengar.padahal bisa-bisanya saya saja.
mau tau Puisinya gimana?
niih,,

Puisi.
Fatamorgana Di Ujung Horizon


Fatamorgana di ujung horizon,
Sinar mentari yang berkilat berkejaran dengan waktu.
Memboyong Harapan untuk tetap maju,
diantara Debur Ombak yan Memburu,
Aku Teringat akan Dirimu,

Fatamorgana di ujung Horizon,
Air laut menyentuh kakiku,sejuk.
mengingat saat kita bersama dulu.
Saat tak ada lagi kata kau dan aku.

Fatamorgana di ujung Horizon,
adalah saksi bisu cintaku.
yang kian lama,kian bersemi dihatimu.
tak ada satu setan dua binatang yang merayu.

Fatamorgana di ujung Horizon,
cintaku,
lebih panas dari sebuah bintang
lebih terang dari bulan
dan lebih abadi dari sang mentari.

Fatamorgana di ujung Horizon,
melihat bibir kita saling terpaut,
dan gandengan tangan akhirnya bergayut.

Fatamorgana diujung Horizon,
saat hilang dibalik malam,
aku menyadari bahwa,
sang Air Mencintaku.


#SalamNonaPenghayal

Caramel.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar